Workshop Advance Value Investing


Terakhir diperbarui Pada 11 July 2023 at 9:19 pm

Untuk lebih membantu Anda memahami Value Investing secara lebih mendalam, Penulis mengadakan Advance Value Investing. Workshop ini ditujukan bagi Anda yang ingin lebih serius dalam mempelajari Value Investing secara lebih mendalam. Advance Value Investing ini adalah kelanjutan dan tingkat yang lebih mendalam dari Workshop Value Investing yang sudah lebih dahulu diadakan secara reguler.

 Kapan jadwal Advance Value Investing diadakan?

Jadwal Terdekat untuk Advance Value Investing adalah :

  • Tanggal : Jakarta, 20 Oktober 2018 :
  • Jam : 09.00 – 17.00
  • Lokasi : Amaris Hotel Tebet  

 

Materi apa yang akan dipelajari dalam Advance Value Investing?

Dalam Advance Value Investing, Anda akan mendapatkan pemahaman yang lebih mendalam mengenai Value Investing dan fundamental sebuah Perusahaan. Beberapa materi yang akan dibahas adalah :

  1. Bagaimana melakukan In-Depth Analysis terhadap fundamental Perusahaan secara lebih menyeluruh
  2. Mendeteksi Manipulasi Laporan Keuangan yang dilakukan oleh Perusahaan
  3. Cara menghindari Value Trap dari saham murahan.
  4. Mengetahui lebih awal ciri-ciri Perusahaan yang sedang dan akan menghadapi risiko bisnis serta berpotensi menuju kebangkrutan.
  5. Bagaimana mendapatkan Passive Income dengan menggunakan Value Investing

 

Bagaimana Cara Mendaftar Workshop Value Investing?

Untuk pendaftaran atau informasi lebih lanjut, Anda dapat mengisi form dibawah ini:

1
Nama
no-icon
No Telp/HP
no-icon
keyboard_arrow_leftPrevious
Nextkeyboard_arrow_right

 

Anda juga dapat menghubungi via Whatsapp / SMS dan Email di bawah ini :

Whatsapp / SMS ke 0896-3045-2810 (Johan).

Email : rivan.investing@gmail.com

 

Berapa Investasi untuk Mengikuti Advance Value Investing?

Biaya investasi untuk mengikuti Advance Value Investing adalah :

  • Mendaftar 1 orang : Rp 1.250.000
  • Mendaftar 2 orang : @ Rp 1.150.000
  • Mendaftar 3 orang atau lebih : @ Rp 1.100.000

Notes : Investasi di atas sudah termasuk lunch dan snacks.

 

Untuk reservasi tempat, silakan lakukan transfer ke salah satu nomor rekening berikut ini :

  • Bank BCA : 6590338379  a.n Rivan Kurniawan
  • Bank Mandiri : 126-00-0443174-7 a.n Rivan Kurniawan

Setelah melakukan pembayaran, silakan konfirmasi pembayaran Anda ke email rivan.investing@gmail.comatau Whatsapp / SMS ke 0896-3045-2810 (Johan).

 

Sampai bertemu di Advance Value Investing !

Peserta Advance Value Investing, Jakarta 11 Agustus 2018

 

Peserta Advance Value Investing, Jakarta 20 Oktober 2018

 

Testimoni Alumni Workshop Value Investing

 

 

Antonius Hendra Jaya – antonius2289@gmail.com

Advance Value Investing seminar yang diberikan oleh pak Rivan Kurniawan, sangat bagus karena jelas dan terperinci mengenai pemilihan Stock Value  secara lebih komprehensif dengan contoh contoh yang memadai dan sangat bagus utk sebagai bahan pembelajaran dan praktek  value investing saya . Terima kasih atas diadakan kelas Advance Value Investing , dan diharapkan adanya Jilid kedua untuk Advance Value Investing tersebut. Saya Siap menghadiri seminar lanjutan jilid kedua sebagai pemahaman dan pembelajaran yang lebih teliti lagi mengenai Value Investing .

 

Yusak Surya Pandiana – yusaksp@yahoo.com

Sudah 2 kelas Value Investing dari RK yang saya ikuti. Buat saya yang awam di bidang pasar saham, penjelasan yang diberikan Pak Rivan lugas & mudah dicerna sehingga sangat membantu utk memahami materi dengan baik.
Selain itu Pak Rivan sabar & tidak pelit dalam menjelaskan berdasarkan pengalamannya sehingga mudah menyambungkan antara teori dengan kenyataannya, setiap pertanyaan dari peserta langsung dijawab secara terarah
Erwin Umaiyah – erwin_umaiyeh@yahoo.co.id
Mengikuti advance class RK ini sangat berguna sekali untuk bekal saya dalam memilih saham berfundamental bagus “yang sesungguhnya” sehingga lebih aman bagi saya untuk memegang saham tersebut dalam jangka panjang.
Saya berharap dapat mengimplementasikan ilmu ini dalam memilih saham yang “bagus dan salah harga” dan semoga saya tetap bisa berinteraksi dengan Pak RK untuk menambah wawasan saya terhadap value investing dan tentunya yang terpenting adalah melatih metal saya untuk bisa menjadi value investor sejati yang bisa dengan tenang menghadapi naik turunnya harga saham.
Sekali lagi terimakasih atas ilmu dan sharingnya, semoga Pak RK dan teams semakin sukses dan semakin banyak investor saham yang bisa menggunakan metode value investing ini.

Christianto – csahat@gmail.com
Di kursus sebelumnya, yaitu Value Investing, saya belajar mengidentifikasi saham mana saja yang punya performa baik, berdasarkan laporan keuangan. Di dunia ideal, semua laporan keuangan benar2 disiapkan secara jujur tanpa manipulasi. Kursus Advance Value Investing mengajarkan saya untuk mengidentifikasi keanehan2 dalam laporan keuangan, sehingga analisa intrinsik value kita yang berdasarkan laporan keuangan, benar-benar berdiri di atas fondasi yang kokoh, bukan di atas laporan keuangan yang tidak benar. Thumbs up buat Pak Rivan yang benar-benar ingin siswa-siswanya jadi investor yang handal.

Robitirtanto Ekaperdana – robi@bnisekuritas.co.id

Terima kasih telah membagi ilmu dan pengalaman Bp pada sesi Advance Value Investing pada tanggal 20 Oktober 2018. Apa yang Bp sampaikan menginspirasi kami agar kembali pada hal-hal yang sangat mendasar saat akan berinvestasi di saham. Terima kasih, materi yang diberikan sangat berguna dan tim dari Bapak juga cukup membantu dengan akomodasi yang baik. Sukses selalu untuk Bp Rivan & Team

Miftah Faridh – miftahfrdh@gmail.com
Setelah saya mengikuti workshop value investing di medan beberapa waktu yang lalu, pengetahuan saya banyak bertambah. ternyata metode value investing lebih nyaman dan akurat daripada metode trading. Dengan cara pasti bagaimana menganalisa fundamental sebuah saham, cara menilai saham yang lagi undervalue dan bagaimana memanajemen keuangan investasi, saya jadi percaya diri dalam menentukan posisi beli dan jual sebuah saham Tanpa pikir panjang ketika saya dapat info bahwa ada advance workshop value investing dijakarta, saya langsung booking dan berangkat dari medan ke jakarta. Trims dan salam sukses buat pak Rivan dan team.
1
Pastikan rekan Investor tidak ketinggalan Informasi ter-update

Subscribe sekarang untuk mendapatkan update artikel terbaru setiap minggunya

keyboard_arrow_leftPrevious
Nextkeyboard_arrow_right

Komentar

Artikel Lainnya

Youtube Update

Our Social Media

Arsip Artikel