Tokoh Inspiratif

Chamath Palihapitiya

Chamath Palihapitiya – The Next Warren Buffett, Siapa Dia ?


Sejak awal tahun ini nama Chamath Palihapitiya semakin terdengar, setelah dirinya digadang-gadang akan menjadi investor kawakan Warren Buffett. Lebih dari itu, Chamath Palihapitiya juga dinilai sebagai eksekutor investasi yang sangat baik dan berhasil. Bahkan namanya telah tercatat pernah menduduki sejumlah jabatan penting dalam dunia bisnis hingga kegiatan sosial. Kira-kira siapakah Chamath Palihapitiya ini ?  

Mark Mobius

Mark Mobius : Sepak Terjang Bapak Investasi di Pasar Berkembang


Mark Mobius adalah salah satu nama investor yang juga seringkali direkomendasikan oleh Warren Buffett. Pencapaiannya semakin dikenal, setelah Mark Mobius bergabung dengan Templeton Emerging Markets Group dan berhasil mengelola dana sekitar US$ 50 miliar. Bukan hanya itu saja, Mark Mobius ini juga mendapat banyak julukan, salah satunya yang paling terkenal adalah “Pelopor Investasi Ekuitas Global

Value Investor Bill MIller

Underrated Value Investor : Bill Miller


Dewasa ini investasi saham semakin menarik minat banyak orang untuk terjun langsung menjalankan investasi yang dinilai akan memberikan keuntungan untuk kemakmuran. Hingga tak sedikit pula, orang yang mulai banyak mempelajari kiat-kiat investasi saham dari para tokoh inspiratif dunia. Salah satu di antaranya adalah value investor Bill Miller, yang mendapat julukan sebagai “Fund Manager of The

Underrated Value Investor Howard

Underrated Value Investor : Howard Marks


Mungkin Anda sudah tidak asing apabila mendengar nama-nama investor yang terkenal seperti Warren Buffett, Charlie Munger, Ray Dalio, Peter Lynch, sampai ke Lo Kheng Hong. Tetapi, banyak juga investor lain di luar nama yang disebutkan tadi yang rupanya sangat inspiratif, di mana kita dapat belajar banyak hal dari sepak terjang investor-investor ini. Salah satu investor

Success Story Lee Kun-hee

Success Story: Lee Kun-hee Dibalik Suksesnya Kiprah Samsung Group


Salah satu orang yang paling berdampak bagi Samsung, Lee Kun-hee, baru saja meninggalkan dunia ini pada usia ke 78 tahun di tahun 2020 ini. Lee Kun-hee adalah orang dibalik terjadinya revolusi Samsung, mulai dari perusahaan yang hanya dikenal sebagai penyedia perangkat murah, hingga berhasil menjadi salah satu market leader di industri smartphone dan elektronika seperti

Underrated Value Investor Walter Schloss

Underrated Value Investor : Walter Schloss


Memasuki pekan liburan ini, kami akan membahas topik yang bisa membangun inspirasi kita sebagai investor. Salah satunya dengan mengenal lebih dekat tokoh seorang value investor yang tergolong underrated, yakni Walter Schloss yang juga dikenal sebagai value investor dengan pencapaiannya yang fenomenal. Ia juga dikenal sebagai murid terkenal dari sekolah investasi Benjamin Graham. Sayangnya, ia telah

Janet Yellen Nominasi MenKeu

Janet Yellen Nominasi MenKeu Wanita Pertama di AS, Seperti Apa Sepak Terjangnya ?


Pemilu AS yang ke 46 kemarin, nampaknya cukup berbeda dari penyelenggaraan pemilu AS sebelum-sebelumnya. Pasalnya dalam pemilu kali ini, Joe Biden sebagai Presiden terpilih AS tengah melakukan gebrakan baru. Salah satunya dengan memasukkan nama Janet Yellen ke dalam nominasi Menteri Keuangan AS pada kabinet yang Joe Biden pimpin nantinya. Pertanyaannya, siapakah Janet Yellen ini hingga

kategori

populer

Youtube Update

Our Social Media

Arsip Artikel