Browsing tag: Uni Eropa

Kerja sama Indonesia dan Uni Eropa

Peningkatan Kerja Sama antara Indonesia dan Uni Eropa, Apa saja Dampaknya?


Indonesia sedang jor-joran meningkatkan kerja sama dan kolaborasi dengan berbagai negara di seluruh dunia untuk meningkatkan ekspor dan investasi. Sebelumnya, Indonesia sudah mencapai kesepakatan dengan Australia melalui IA-CEPA (Indonesia-Australia Comprehensive Economic Partnership Agreement), dan sekarang Indonesia sedang merampungkan potensi kerja sama dengan Uni Eropa. Kira-kira, apa saja dampak yang akan ditimbulkan dari perjanjian ini ?

Boris Jonhson dan No Deal Brexit

Apa Saja Yang Perlu Anda Ketahui tentang, Boris Johnson dan No-Deal Brexit ?


Inggris merupakan negara dengan GDP terbesar ke-6 di dunia, dan tertinggi ke-2 di Eropa setelah Jerman. Berlokasi di Benua Eropa, Inggris tergabung ke dalam organisasi antar pemerintahan dan supranasional yang beranggotakan negara-negara di Eropa – Uni Eropa. Inggris merupakan negara yang berbentuk Monarki, artinya segala urusan pemerintahan diurus oleh Perdana Menteri, tetapi yang menjadi symbol

kategori

populer

Youtube Update

Our Social Media

Arsip Artikel