Sepanjang tahun 2019 kemarin, Bank Indonesia mencatat pergerakan nilai tukar Rupiah yang cenderung mengalami penguatan di kisaran Rp 14.000,-an per USD hingga Rp 13.800,-an per USD. Bahkan Rupiah terus mengalami penguatan hingga ke Rp 13.600,-an per USD hingga saat ini. Penguatan nilai tukar Rupiah tersebut, tentu memunculkan optimisme di kalangan pelaku pasar, apalagi di tengah